AKNB

Minggu, 13 Desember 2009

air (H2O)

air merupakan sumber daya alam yang sangat penting dalam kehidupan manusia dan digunakan masyarakat untuk berbagai kegiatan sehari hari seperti pertanian dan industri dll. Air merupakan senyawa kimia yang berada dalam bentuk cair pada tekanan biasa.Air meliputi 70% permukaan bumi. setiap kehidupan di bumi ini memerkukan air untuk terus hidup dan jumlah air di bumi tetap.
Sumber AIR
1. LAUT
memiliki konsentrasi unsur tertinggi, TDS tinggi 30.000-36.000 mg/L. Laut adalah akhir dari perjalanan aliran air.
2. HUJAN
merupakan hasil penguapan air permukaan/laut, hujan dapat mengabsorbsi gas-garp yang ada di udara
3. AIR PERMUKAAN
Air permukaan merupakan kumpulan air hujan atau air tanah yang mengalir ke permukaan tanah
4. AIR TANAH
air tanah mengandung garam garam terlarut, bergantung pada kondisi tanah kandungan garam lebih banyak
PENGGUNAAN AIR
1. Untuk sanitasi (minum dan masak(
2. Untuk MCK
3. Untuk keperluan industri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar